PEMIKIRAN IBRAHIM HOSEN MENGENAI DASAR WAJIB PATUH TERHADAP UNDANG-UNDANG PERKAWINAN (UUP)
Abstract
Tujuan penelitan ini untuk mengetahui dan memberikan pemahaman kepada masyarakat atas dasar wajib patuh terhadap Undang-Undang Perkawinan (UUP). Patuh terhadap Undang-Undang Perkawinan (UUP) merupakan suatu kewajiban bagi seorang warga negara Indonesia. Kepatuhan tersebut merupakan kepatuhan kepada negara/pemerintah. Sebab Undang-Undang Perkawinan (UUP) merupakan produk hukum pemerintah. Dalam pemikiran Ibrahim Hosen terhadap kewajiban patuh terhadap Undang-Undang berpendapat bahwa patuh terhadap undang-undang merupakan bentuk kepatuhan kepada pemerintah (ulil amri) sebagaimana kewajiban patuh kepada Allah dan rasulnya. Hal itu disebutkan dalam QS. An-Nisa’: (4) 59. Dengan demikian wajib bagi seorang muslim untuk mematuhi Undang-Undang Perkawinan (UUP) seperti halnya UU No. 1 Tahun 1974, KHI dan aturan-aturan lainnya
Downloads
References
Dalimunthe, Dermina, “Proses Pembentukan Undang-Undang Menurut UU No. 12 Tahun 2011 Tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan”, Jurnal Al-Maqasid, Vol. 4, Nomor 2 2018, pp. 59-75.
Faqih, Muhammad, “Proses Pembentukan Undang-Undang Dan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Analisis Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2011 Tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan”, Mimbar Yustitia, Vol. 3, Nomor 2 Desember 2019, pp. 165-178.
Majelis Permusyawaratan Rakyat, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Sekretariat Jenderal MPR RI, Jakarta: tnp, 2017.
Nasution, Khoiruddin, “Dasar Wajib Mematuhi Undang-Undang Perkawinan (UUP): Studi Pemikiran Muhammad ‘Abduh”, ADHKI: Jurnal of Islamic Family Law, Vol. 1, Nomor 1 Juni 2019, pp. 1-16.
Ramulyo, Mohd. Idris, Hukum Perkawinan Islam, Suatu Analisis dari Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 dan Kompilasi Hukum Islam, Jakarta: Bumi Aksara, 1996.
Saiya, Aprillia Jultje dkk. “Partisipasi Masyarakat Dalam Pembentukan Undang-Undang Cipta Kerja”, Tatohi Jurnal Ilmu Hukum, Vol. 1, Nomor 6 2021, pp. 612-626.
Sholihuddin, Muh, “Negara Islam (Pemikiran Fikih Siyasah KH. Ibrahim Hosen”, Al-Qanun, Vol. 13, Nomor 1 Juni 2010, pp. 157-181.
Soeprapto, Maria Farida Indrati, Ilmu Perundang-Undangan Proses dan Teknik Penyusunan, Kanisius, Yogyakarta: tnp, 2020.